Pendampingan SIMGOS Versi 2 di RS Paru Dr. H. A. Rotinsulu Bandung
Pelaksanaa Pertemuan Pendampingan SIMGOS Versi 2 di RS Paru Dr. H. A. Rotinsulu Bandung yang dilaksanakan pada tanggal 15-18 Desember 2025 adalah salah satu kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Sekretariat Direktorat Jenderal Kesehatan Lanjutan yang diikuti oleh fasilitas pelayanan kesehatan diantaranya:
- RS Khusus Bedah Jatiwinangun Jawa Tengah.
- RSUD Majenang Jawa Tengah.
- RSUD Perpetua J. Safanpo Papua Selatan.
- RSUD Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat.
- Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Nunukan Provinsi Kalimantan Utara.
- RS Cenka Jawa Barat.
- RSKD Provinsi Maluku