Selasa, 11 Oktober 2022 15:39 WIB

Pesta Rakyat dalam rangka HUT RSHS

187

Kegiatan "Pesta Rakyat" warga RSHS menyambut HUT RSHS ke 99 Tahun diisi dengan berbagai kegiatan antara lain charity match, aneka perlombaan olahraga, hiburan dan penyerahan piala
bagi para pemenang lomba.