Minggu, 21 Desember 2025 21:05 WIB

Pendampingan SIMGOS Versi 2 di RS Paru Dr. H. A. Rotinsulu Bandung

16 kali

Pelaksanaa Pertemuan Pendampingan SIMGOS Versi 2 di RS Paru Dr. H. A. Rotinsulu Bandung yang dilaksanakan pada tanggal 15-18 Desember 2025 adalah salah satu kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Sekretariat Direktorat Jenderal Kesehatan Lanjutan yang diikuti oleh fasilitas pelayanan kesehatan diantaranya:

  1. RS Khusus Bedah Jatiwinangun Jawa Tengah.
  2. RSUD Majenang Jawa Tengah.
  3. RSUD Perpetua J. Safanpo Papua Selatan.
  4. RSUD Kesehatan Kerja Provinsi Jawa Barat.
  5. Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Nunukan Provinsi Kalimantan Utara.
  6. RS Cenka Jawa Barat.
  7. RSKD Provinsi Maluku