Jumat, 16 Mei 2025 15:51 WIB

Kunjungan Dewas RSO Soeharso Surakarta

Responsive image
Humas - RS Ortopedi Prof.Dr.R.Soeharso Surakarta
4

Sukoharjo (15/05) - Bertempat di Ruang Rapat Direksi Lantai 2, telah RSO Soeharso Surakarta melaksanakan rapat Dewan Pengawas secara hybrid, ketua Dewas dr. Sunarto. M.Kes hadir langsung dalam kegiatan tersebut, untuk anggota Dewas dan Komite audit hadir secara daring. Ketua dewas dr. Sunarto, M.Kes,  juga berkesempatan bertemu dan memberikan arahan kepada para dokter peserta PPDS Hospital Based .