Kebersihan lingkungan rumah sakit merupakan salah satu upaya untuk mencegah penularan penyakit dan gangguan kesehatan. Menjaga kebersihan lingkungan di Rumah Sakit sama artinya dengan menciptakan lingkungan yang sehat, bebas dari kotoran, seperti sampah dan bau yang tidak sedap. Kebersihan lingkungan yang baik juga dapat meningkatkan status kesehatan pasien, tenaga medis, dan pengunjung. Bentuk upaya yang dapat dilakukan bisa berupa menjaga kebersihan tangan dan menjaga kebersihan lingkungan.
Kebersihan tangan adalah Tindakan untuk membersihkan kedua tangan dengan menggunakan cairan berbasis alkohol dengan waktu 20-30 detik atau langsung menggunkan sabun dibawah air mengalir 40-60 detik. Mencuci tangan pun dilakukan agar mencegah penularan penyakit.
Mencuci tangan dilakukaan saat beraktivitas sehari-hari diantaranya :
Berikut ini adalah 6 langkah cuci tangan yang benar menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) untuk diterapkan dalam kebiasaan sehari-hari:
Upaya dalam menjaga kebersihan lingkungan rumah sakit dapat berupa:
Referensi :
Peraturan Menteri Kesehatan (PMK) Program PPI di fasilitas pelayanan kesehatan Nomor 27 Tahun 2017
Peraturan Menteri Kesehatan (PMK) tentang kebersihan lingkungan rumah sakit ) Nomor 7 Tahun 2019
Panduan PPI di Rumah sakit, Rs Fatmawati tahun 2022
WHO Guidelines on Hand Hygiene in Health Care, 2009
Sumber gambar :
Freepik (Professional Cleaning Isometric Design) https://www.freepik.com/free-vector/professional-cleaning-isometric-design_9462440.htm#fromView=search&page=1&position=11&uuid=166b2fd3-17d5-490a-a74a-20b5bcd610b1&query=Menjaga+Kebersihan+Rumah+Sakit